Jika anda adalah turis lokal dari luar kota atau luar pulau
Kami merekomendasikan warung nasi bebek calang Aceh jaya.
Warung ini terletak di pinggir pantai.
Jadi sambil makan anda bisa menikmati makanan yang di hidangkan.
Lokasi disini masih sangat asri.
Anda juga bisa menggunakan untuk spot foto anda.
Makanan apa saja yang di jual di warung ini?
Dan dimana lokasinya?
Lokasinya ada disini
PG87+QW8, Jl. Banda Aceh - Calang, Lhok Geulumpang, Kec. Setia Bakti, Kabupaten Aceh Jaya, Aceh 23656
Menyediakan nasi bebek. Makanan ringan dan minuman
Makanan bisa di bawa pulang atau di makan di tempat
Makanan halal.
Suasana santai.
Hanya menerima pembelian tunai.